Resep Oseng udang tahu tempe, kol dan kacang oleh Sah_wyd
Berikut ini resep memasak Oseng udang tahu tempe, kol dan kacang. Resep Oseng udang tahu tempe, kol dan kacang yang ditulis Sah_wyd dapat disajikan Untuk 2 porsi.
Resep Oseng udang tahu tempe, kol dan kacang
Porsi: Untuk 2 porsi
Bahan-bahan
- 1/4 udang sungai
- 2 potong tahu
- 6 cm tempe daun
- 4 tangkai kacang panjang
- 4 cm kol
- Bumbu untuk menumis :
- 2 biji Cabe merah
- 2 biji Cabe ijo
- 3 siung Bawang merah
- Sedikit minyak untuk menumis
- secukupnya Garam
- Royco ayam
Cara Membuat
-
Siapkan udang yang sudah dibersihkan
-
Iris tahu tahu tempe potong dadu
-
Potong runcing kacang panjang dan kol
-
Iris halus halus bawang merah cabe merah ijonya
-
Cara memasaknya
-
Panaskan minyak lalu masukkan irisan dan potongan bawang merah cabe kedalam wajan
-
Setelah keluar aromanya masukkan udang dibolak balik biar warnanya agak kemerahan
-
Masukan tahu tempe aduk aduk
-
Terakhir masukkan kol dan kacang panjang aduk hingga rata dan tambahkan air sedikit, garam dan biarkan hingga agak matang, angkat dan sajikan
Itulah Resep Oseng udang tahu tempe, kol dan kacang, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Oseng udang tahu tempe, kol dan kacang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Oseng udang tahu tempe, kol dan kacang - Sah_wyd diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Oseng udang tahu tempe, kol dan kacang - Sah_wyd dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/08/resep-oseng-udang-tahu-tempe-kol-dan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.