Resep Fruit pie oleh Asti HC
Inilah resep masakan Fruit pie. Resep Fruit pie yang dibuat oleh Asti HC cukup untuk 70 porsi.
Resep Fruit pie
Porsi: 70 porsi
Bahan-bahan
- Bahan kulit :
- 750 gr Terigu
- 350 gr Mentega
- 150 gr Gula halus
- 4 butir Kuning telur
- Bahan fla
- 5 sdm Terigu
- 2 sachet Skm
- 900 ml Air
- 3 sdm Mentega
- 3 sdm Gula pasir
- 1/2 sdt Garam
- 1/2 sdt Vanili
- Bahan Topping :
- 1 bungkus Nutijel (pngganti kiwi)
- 1 buah Mangga
- 1 bungkus Strwbery
Langkah
-
Campur bahan kulit pie,aduk semua hingga kalis. Masukkan kulkas 20mnt,keluarkan lalu cetak dan lubangi dengan garpu tengahnya agar saat di oven tidak menggelembung. Dan oven sampai warna kecoklatan.
-
Masukkan air,mentega,skm,gula,garam,vanili sampai tercampur dan mendidih. Larutkan terigu dan air di wadah lain sampai benar2 larut tidak menggumpal. kemudian masukkan terigunya,aduk rata sampai mengental. Angkat,berikan sedikit vanila essense agar wangi (optional). Lalu dinginkan
-
Setelah bahan vla dingin,tuang ke kulit pie. Lalu susun dengan toppingnya. Karna sy buat sesuai pesanan dan harga maka kiwi sy ganti dng nutrijel hijau yg diberi selasih lalu cetak.
Itulah tadi Resep Fruit pie, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Fruit pie diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Fruit pie Karya Asti HC diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Fruit pie Karya Asti HC dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/08/resep-fruit-pie-karya-asti-hc.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.