Resep Soto Plus Sayur Komplit Njerit oleh Niken Sarasvati Devi
Inilah resep masakan Soto Plus Sayur Komplit Njerit. Resep Soto Plus Sayur Komplit Njerit yang dishare oleh Niken Sarasvati Devi bisa disajikan .
Resep Soto Plus Sayur Komplit Njerit
Porsi:
Bahan-bahan
- Bumbu yang dihaluskan
- 7 siung Bawang Merah
- 7 siung Bawang Putih
- 1 biji Kapulaga
- 3 butir Merica
- 1 buah Kembang lawang
- 1 jumput Jinten
- 1 ruas Kunir
- 1 batang Daun serai (memarkan saja)
- 2 lembar Daun salam
- 2 lembar Daun jeruk
- 1 buah Tomat (potong-potong)
- Bahan pelengkap
- secukupnya Kubis
- 1 buah Wortel
- 1 buah Kentang
- 2 buah Tahu kotak
- 10 bulatan Bakso
- 1/2 bungkus Mi soun
- secukupnya Daun bawang
- secukupnya Seledri
- 1 buah Jeruk nipis
- secukupnya Kayu manis
Langkah
-
Panaskan air ± 1, 5 liter. Masukkan kentang, wortel, bakso, dan tahu ke dalam panci.
-
Uleg bahan yang harus dihaluskan. Tomat, serai, daun jeruk, dan salam biarkan utuh. Lalu tumis hingga harum.
-
Masukkan bumbu yang sudah ditumis tadi ke dalam panci yang sudah dipanaskan bersama sayuran. Lalu, masukkan juga kayu manis, garam.
-
Masukkan potongan daun bawang, kubis, irisan bawang. Cek rasa dan kematangan semua pelengkap. Jika sudah sesuai keinginan, matikan api. Soto Plus Sayur Komplit Njerit siap dihidangkan. Oh, ya jangan lupa sajikan bersama soun, cukup didihkan dengan air sebentar. Tambahkan sambal kecap, perasan jeruk nipis, dan taburan irisan daun bawang dan seledri. Untuk sambal kecapnya saya share di kesempatan lain, ya.
Demikianlah Resep Soto Plus Sayur Komplit Njerit, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Soto Plus Sayur Komplit Njerit diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto Plus Sayur Komplit Njerit Karya Niken Sarasvati Devi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Soto Plus Sayur Komplit Njerit Karya Niken Sarasvati Devi dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/07/resep-soto-plus-sayur-komplit-njerit.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.