Resep Mpasi Nasi putih tempe rebus telur kampung evoo oleh Ni Putu Sinta Kartika
Dibawah ini adalah resep masakan Mpasi Nasi putih tempe rebus telur kampung evoo. Resep Mpasi Nasi putih tempe rebus telur kampung evoo yang dishare oleh Ni Putu Sinta Kartika dapat disajikan utk 2 porsi.
Resep Mpasi Nasi putih tempe rebus telur kampung evoo
Porsi: utk 2 porsi
Bahan-bahan
- 1 sdm nasi putih
- tempe
- 1/2 ptg telur kampung rebus
- 20 ml air rebusan daun katuk
- 1/4 sdm evo
Langkah
-
Rebus tempe beberapa potong sesuai selera kurang lebih 3-5 menit
-
Rebus telur kampung kira2 10 menit
-
Rebus daun katuk ambil airnya (saya udah pake daunnya utk makan sblmnya)
-
Masukan 1/4 sdm evoo
-
1 sdm Nasi
-
Lalu blender semua bahan jadi satu
-
Siap disajikan hangat
Demikianlah Resep Mpasi Nasi putih tempe rebus telur kampung evoo, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Mpasi Nasi putih tempe rebus telur kampung evoo diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mpasi Nasi putih tempe rebus telur kampung evoo By Ni Putu Sinta Kartika diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mpasi Nasi putih tempe rebus telur kampung evoo By Ni Putu Sinta Kartika dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/07/resep-mpasi-nasi-putih-tempe-rebus.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.