Resep Es Cream Buah Naga oleh ismayanti siregar
Berikut ini adalah resep Es Cream Buah Naga. Resep Es Cream Buah Naga yang ditulis ismayanti siregar bisa disajikan 2 porsi.
Resep Es Cream Buah Naga
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 500 gram buah naga matang
- 200 gram susu kental manis (aku menggunakan susu indomilk)
- secukupnya Air putih dingin
Langkah
-
Buang kulit dari buah naga dan isi masukkan langsung kedalam blender.
-
Tuang susu kental manis dan tambahkan sedikit air dingin.
-
Blender buah naga sampai bener-bener menjadi seperti bubur. Setelah itu tuang pada wadah.
-
Kemudian masukkan wadah yg berisikan buah naga yg sudah di blender kedalam freezer beberapa jam hingga es cream buah naga bener2 membeku dengan sempurna.
-
Setelah membeku serut dan siap untuk dihidangkan kepada keluarga... Selamat mencoba... ????????
Demikianlah Resep Es Cream Buah Naga, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Es Cream Buah Naga diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Es Cream Buah Naga Kiriman dari ismayanti siregar diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Es Cream Buah Naga Kiriman dari ismayanti siregar dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/07/resep-es-cream-buah-naga-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.