Resep Silky cendol praktis oleh Oishii Kukie (Listya)
Berikut ini cara membuat Silky cendol praktis. Resep Silky cendol praktis yang dibuat oleh Oishii Kukie (Listya) dapat disajikan .
Resep Silky cendol praktis
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 ml air
- 30 gram (2 sdm munjung) tepung hunkwe
- 1 sdm tepung tapioka
- 1 sdt esens pandan
- Air es
- Secukupnya sirup gula merah
- Secukupnya skm/santan
- Es batu
Langkah
-
Rebus air + esens pandan sampai mendidih,masukkan campuran tepung hunkwe +tapioka yang sudah dilarutkan dengan sedikit air,aduk sampai meletup-letup,biarkan selama 10 menit
-
Kemudian masukkan ke plastik segitiga
-
Gunting ujung plastik kemudian kucurkan secara melingkar ke dalam panci yang berisi air es,tiriskan airnya
-
Campur cendol dengan sirup gula merah,skm/santan,es batu..Segeerr ??
Itulah Resep Silky cendol praktis, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Silky cendol praktis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Silky cendol praktis - Oishii Kukie (Listya) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Silky cendol praktis - Oishii Kukie (Listya) dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/06/resep-silky-cendol-praktis-oishii-kukie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.