Resep Martabak manis teflon oleh Vera Siregar
Berikut ini adalah resep cara membuat Martabak manis teflon. Resep Martabak manis teflon yang dibuat oleh Vera Siregar bisa jadi .
Resep Martabak manis teflon
Porsi:
Bahan-bahan
- 7 sdm tepung terigu
- 1 sdm tepung sagu
- 3 sdm gula boleh lebih
- 1 sdm mentega
- 1/2 sdt bp dan bs
- 1 sdt fermipan
- 1 sdt pasta pandan
- 1 btr telur
- secukupnya air
- toping
- mentega
- ceres
Langkah
-
Kocok lepas telur, gula, mentega, sampai tercampur agak pucat pake garpu atau wisk. Lalu ditempat terpisah hayak tepung dan campurkan dengadengan fermipan. Kemudian satukan dgn adonan telur yg dikocok td. Aduk sampai tercampur rata dan tambahkan air sedikit2 adonan jangan encer ya usahakan kental bgt ya. Lalu tuangkan pasta pandan. Diamkan 20 menit. Lupa saya foto
-
Setelah itu campurkan bp dan bs aduk2 merata diamkan 5 menit sambil panaskan teflon
-
Setelah teflon panas ambil adonan satu sendok sayur dadarkan, biarkan sampai keluar busa dan berlubang berikan taburan gula baru ditutup teflon sebentar. Kalo permukaan sudah mengering berarti sudah matang. lakukan sampai habis
-
Lalu berikan mentega dan meses ceres atau sesuaikan selera
-
Sebelum diberi toping begini penampakan atasannya
Itulah tadi Resep Martabak manis teflon, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Martabak manis teflon diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Martabak manis teflon Dari Vera Siregar diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Martabak manis teflon Dari Vera Siregar dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/06/resep-martabak-manis-teflon-dari-vera.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.