Resep Mie Goreng Jawa No MSG oleh Fina
Dibawah ini adalah resep cara membuat Mie Goreng Jawa No MSG. Resep Mie Goreng Jawa No MSG yang ditulis Fina cukup untuk 5 Porsi.
Resep Mie Goreng Jawa No MSG
Porsi: 5 Porsi
Bahan-bahan
- 1 bungkus mie telur (aku pake cap ayam 2 telor)
- 4 buah sosis (aku pake sosis bernard)
- 1 bungkus jamur tiram (kurleb 200 gr)
- secukupnya Kol / sawi
- Bumbu Halus :
- 4 siung Bawang Merah ukuran besar
- 4 siung Bawang Merah
- 2-3 butir kemiri
- 6 cabe kriting
- 3 cabe rawit
- 3 sdm kecap manis
- Secukupnya garam
- Secukupnya gula
- 3 Butir Telur Ayam (direbus)
- 3 Siung bawang merah diiris tipis (utk bawang goreng)
Langkah
Rebus mie hingga masak, tirislan lalu campurkan dengan 1 sdm minyak goreng yg telah ditambahkan 1 sdm kecap manis. Sisihkan
Panaskan penggorengan masukkan minyak goreng kemuduan masukkan bawang yg telah diiris goreng hingga menguning. Angkat dan Sisihkan
Haluskan garam, gula, cabe kriting, cabai rawit, bawang putih, bawang merah dan kemiri hingga halus
Goreng dlm minyak panas campurkan kecap manis beri sedikit air masukkan jamur dan sawi (air sedikit saja utk mematangkan sayuran) kemudian tes rasa
Setelh sayur matang masukkan mie telur aduk hingga merata.
Tata dipiring dengan taburan bawang goreng dan irisan telur.
Selamat mencoba ??
Itulah tadi Resep Mie Goreng Jawa No MSG, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Mie Goreng Jawa No MSG diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie Goreng Jawa No MSG Kiriman dari Fina diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mie Goreng Jawa No MSG Kiriman dari Fina dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/05/resep-mie-goreng-jawa-no-msg-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.