Resep Guinness Chocolate Mousse Cake oleh herlin wulan
Dibawah ini adalah resep memasak Guinness Chocolate Mousse Cake. Resep Guinness Chocolate Mousse Cake yang ditulis herlin wulan dapat disajikan 16-20 porsi.
Resep Guinness Chocolate Mousse Cake
Porsi: 16-20 porsi
Bahan-bahan
- 85 gr butter (anchor)
- 175 gr gula
- 6 sdm sour cream
- 1/2 sdt vanilla extract
- 2 telur uk besar
- 130 gr tepung pro sedang
- 40 gr coklat bubuk
- 1/2 sdt BPDA
- 120 ml Guinness
- mousse :
- 1 1/4 sdt gelatin bubuk
- 1 1/2 sdm air
- 250 gr dcc
- 360 whipping cream
- 1/2 sdt vanilla
- 40 gr gula icing
- 120 ml Guinness
- whipped cream :
- 120 ml whipping cream
- 1 sdm coklat bubuk
- 2 sdm gula icing
- 2 sdm Guinness
Langkah
-
Panaskan oven 180° C.olesi loyang bulat 20 cm dgn butter,alasi baking paper di bagian dasar.
-
Cake : Mixer butter+gula sampai lembut fluffy 4-5mnt.tuang sour cream dan vanilla mix sampai rata.
-
Tuang telur 1 per 1,ratakan tiap penambahan.
-
Campur semua bahan kering di mangkok terpisah.
-
Tuang bahan kering selang seling dgn Guinness,awali dan akhiri dengan bahan kering.mix rata tp tdk over whip.
-
Tuang ke loyang dan oven 35 mnt.tes tusuk.jk sedikit remahan artinya sdh matang.keluarkan dr oven,biarkan 3 mnt di loyang,baru keluarkan dan dinginkan sempurna.
-
Mousse : campur air dan gelatin,aduk sebentar sampai rata,diamkan 5 mnt. panaskan Guinness+60 ml whipping cream sampai mendidih.lalu tuang gelatin ke dalamnya,aduk rata sampai larut.tuang cream panas ini ke cincangan dcc,biarkan 5 mnt tanpa diaduk.lalu stelah 5 mnt aduk pelan sampai lembut.biarkan suhu ruang.
-
Mixer whipping cream sisa sampai soft peak +bahan sisa lainnya (gula icing).lalu campurkan ke dlm coklat mixture no. 7,bagi dalam 3 bagian.aduk pelan sampai rata.
-
Lepaskan baking paper dr cake,letakkan cake di loyang springform dgn uk sama,pakai baking paper/mika seukuran tinggi loyang,dan pasang di bagian dalam dinding loyang, lalu tuang mousse ke atasnya sampai rata.diamkan dan simpan di kulkas minimal 5 jam.lalu keluarkan perlahan.
-
Whipped cream : campur semua bahan jd satu lalu mixer sampai soft peak,masukkan piping bag dgn pilihan spuit sesuai keinginan,semprotkan untuk menghias cake..
-
Lembut tiap gigitan
Itulah Resep Guinness Chocolate Mousse Cake, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Guinness Chocolate Mousse Cake diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Guinness Chocolate Mousse Cake Karya herlin wulan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Guinness Chocolate Mousse Cake Karya herlin wulan dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/05/resep-guinness-chocolate-mousse-cake.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.