Resep Sambal pencit Klotok (Mangga muda) Karya Hanifah Hani Hanimuun

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sambal pencit Klotok (Mangga muda) Karya Hanifah Hani Hanimuun
  • Resep Sambal pencit Klotok (Mangga muda) oleh Hanifah Hani Hanimuun

    Berikut ini resep masakan Sambal pencit Klotok (Mangga muda). Resep Sambal pencit Klotok (Mangga muda) yang dishare oleh Hanifah Hani Hanimuun dapat disajikan .



    gambar untuk resep Sambal pencit Klotok (Mangga muda)


    Resep Sambal pencit Klotok (Mangga muda)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Pencit / mangga muda
    2. Klotok / Gereh (ikan pindang yg diasinkan)
    3. Terasi
    4. Gula
    5. Garam
    6. Cabe rawit

    Cara Membuat

    1. Goreng ikan klotok / gereh

    2. Kupas mangga muda dan cincang memanjang

    3. Haluskan terasi, garam, gula, dan cabe ramit. Terasi dan garamnya sedikit aja ya.. soalnya ikan klotoknya uda asin ??

    4. Lumatkan pencit (mangga muda) dengan klotok / gereh yg sudah di goreng td....... nah siap di santap dengan nasi hangat.... rasannya PEDAS, KECUT, ASIN, MANIS, GURIH, dan sangit2 aroma klotok ????




    Demikianlah Resep Sambal pencit Klotok (Mangga muda), Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sambal pencit Klotok (Mangga muda) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambal pencit Klotok (Mangga muda) Karya Hanifah Hani Hanimuun diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sambal pencit Klotok (Mangga muda) Karya Hanifah Hani Hanimuun dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/04/resep-sambal-pencit-klotok-mangga-muda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.