Resep Klappertart kukus oleh Zhanas Syechboo
Berikut ini adalah cara memasak Klappertart kukus. Resep Klappertart kukus yang dibuat oleh Zhanas Syechboo bisa menjadi .
Resep Klappertart kukus
Porsi:
Bahan-bahan
- 9 lembar roti tawar
- 700 ml susu cair
- 225 gr gula pasir(sesuaikan manisnya)
- 3 btr telur
- 125 gr margarin cair
- 100 gr keju parut(utk isi)
- 25 gr keju parut utk taburan
- kismis sckpnya utk isi dan tabur
- vanilli/frambozen cair sckpnya
- daging kelapa muda kerok(aku gk coz lg kosong)
- cinnamon powder sckpnya
Langkah
Siapkan bahan2,roti dicabik kasar
Margarin cairkan
Kocok telurnya bersama gula pasir,..kocok rata aja ya bun,gula pasir cpt larut kok
Masukkan susu cair, margarin and roti aduk sampai roti trcmpur rata
Masukkan keju parut
Kismis n frbozen aduk rata
Tuang pd loyang aluminium (aku pke cetakan besar) krn dirumah adanya itu,masukkan dlm panci kukus taburkan lagi kismis n keju diatasnya
Tabur Cinnamon powder
Tutup kukusan sampai matang kurleb 30 menit
Angkat Dinginkan satu resep jdi 2 loyang,
Demikianlah Resep Klappertart kukus, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Klappertart kukus diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Klappertart kukus Dari Zhanas Syechboo diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Klappertart kukus Dari Zhanas Syechboo dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/04/resep-klappertart-kukus-dari-zhanas.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.