Resep Keripik Kulit Ayam tanpa tepung oleh Kathleen
Berikut ini resep cara membuat Keripik Kulit Ayam tanpa tepung. Resep Keripik Kulit Ayam tanpa tepung yang dishare oleh Kathleen cukup untuk .
Resep Keripik Kulit Ayam tanpa tepung
Porsi:
Bahan-bahan
- Kulit ayam
- Garam
- Merica
- Bawang putih
- Ketumbar bubuk
- Jeruk nipis tp aku pakai jeruk limau
Langkah
Bersihkan kulit ayam. Baiknya pisahkan kulit dan lemaknya.
Beri perasan jeruk nipis/limau
Haluskan bawang putih
Campurkan semua bumbu (garam, merica, bawang putih, ketumbar bubuk) ke kulit ayam
Lalu masukkan kulkas dan diamkan semalaman
Goreng dengan menggunakan penggorengan anti lengket, jangan pakai minyak karena dari lemak kulit akan keluar minyak sendiri
Goreng dgn api sedang sampai berwarna kecoklatan, angkat dan tiriskan minyaknya.
Minyak ayam disaring dan bisa digunakan untuk menumis atau dijadikan minyak untuk bakmi ayam.
Itulah tadi Resep Keripik Kulit Ayam tanpa tepung, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Keripik Kulit Ayam tanpa tepung diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Keripik Kulit Ayam tanpa tepung Kiriman dari Kathleen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Keripik Kulit Ayam tanpa tepung Kiriman dari Kathleen dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/04/resep-keripik-kulit-ayam-tanpa-tepung.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.