Resep Dori Panggang (Diet!) oleh Titin Sutinawati
Berikut ini resep Dori Panggang (Diet!). Resep Dori Panggang (Diet!) yang ditulis Titin Sutinawati bisa jadi 1 porsi.
Resep Dori Panggang (Diet!)
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 250 gr ikan Dori fillet (frozen/fresh)
- 1 butir jeruk nipis/lemon
- 2 siung bawang putih di haluskan
- Secukupnya garam
- Secukupnya bumbu penyedap
- Secukupnya merica bubuk
- 1/2 sdt kecap ikan
Langkah
-
Cuci bersih ikan Dori, potong-potong. Lumuri dengan bawang putih yg sudah dihaluskan dan air jeruk nipis/lemon, diamkan selama 10 menitan.
-
Setelah 10 menit, ikan Dori di cuci kembali.
-
Taburi Dori dengan garam halus, merica bubuk, minyak ikan, bumbu penyedap (jika suka)
-
Panggang ikan menggunakan Teflon, atau alat panggang lainnya hingga matang. Bila suka bisa di lumuri sedikit margarine.
-
Santap dengan saos sambal atau saos tomat....Yummy!
Itulah Resep Dori Panggang (Diet!), Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Dori Panggang (Diet!) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Dori Panggang (Diet!) Karya Titin Sutinawati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Dori Panggang (Diet!) Karya Titin Sutinawati dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/04/resep-dori-panggang-diet-karya-titin.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.