Resep Capcay goreng kekian ebi oleh cupumanik
Berikut ini adalah cara membuat Capcay goreng kekian ebi. Resep Capcay goreng kekian ebi yang ditulis cupumanik dapat disajikan .
Resep Capcay goreng kekian ebi
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan Kekian
- 6 sdm tepung terigu
- 2 butir telur ayam
- 3 siung bawang putih
- 1/2 sdt merica
- 1/2 sdt ebi
- Bahan Capcay
- Kembang kol
- Brokoli
- Wortel
- Bumbu Capcay
- Secukupnya bawang bombay
- 4 siung bawang putih
- 1/2 sdt merica
- Secukupnya gula garam
- Secukupnya kecap manis
Langkah
Buat kekian, ulek bawang putih, merica, ebi dengan garam secukupnya, campur bumbu dengan 2 butir telur dan tepung terigu
Uleni bahan dengan air sedikit demi sedikit, sampai terlihat kental jgn terlalu cair
Kukus adonan kekian kira2 15 menit, lalu diamkan hingga dingin, jika sudah dingin goreng sebentar sampai terlihat kering
Ulek bumbu capcay, tumis hingga harum, tambahkan sayuran dan kekian yg sudah digoreng, tambahkan gula, garam dan kecap manis secukupnya
Masak hingga kematangan yg diinginkan, lalu sajikan dengan taburan bawang goreng, selamat mencoba ??
Itulah tadi Resep Capcay goreng kekian ebi, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Capcay goreng kekian ebi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Capcay goreng kekian ebi Karya cupumanik diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Capcay goreng kekian ebi Karya cupumanik dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/04/resep-capcay-goreng-kekian-ebi-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.