Resep Tumis sawi hijau & tofu telor - Dewi Mustika

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tumis sawi hijau & tofu telor - Dewi Mustika
  • Resep Tumis sawi hijau & tofu telor oleh Dewi Mustika

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Tumis sawi hijau & tofu telor. Resep Tumis sawi hijau & tofu telor yang dibuat oleh Dewi Mustika cukup untuk .



    resep masakan Tumis sawi hijau & tofu telor


    Resep Tumis sawi hijau & tofu telor


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 ikat sawi daging, cuci, potong2, rebus sebentar
    2. 1 lonjor tofu telor, potong2, goreng
    3. 1 siung bawang putih, cincang halus
    4. 1 butir bawang merah, cincang halus
    5. 2 sdt garam
    6. 1/2 sdt kaldu jamur
    7. 1 sdt gula pasir
    8. sedikit merica
    9. 450 ml air matang
    10. 1.5 sdm tepung tapioka, larutkan dengan 50ml air matang
    11. Sedikit minyak wijen

    Langkah

    1. Tumis bawang merah & bawang putih cincang sampai harum.

    2. Masukkan air matang, sawi yg sudah direbus, tofu telor, garam, merica, kaldu jamur, & gula pasir. Aduk rata.

    3. Masukkan larutan tepung tapioka, aduk rata sampai kuah mengental & bening.

    4. Tambah sedikit minyak wijen, aduk rata, koreksi rasa. Jika sudah pas, angkat, sajikan




    Demikianlah Resep Tumis sawi hijau & tofu telor, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Tumis sawi hijau & tofu telor diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis sawi hijau & tofu telor - Dewi Mustika diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tumis sawi hijau & tofu telor - Dewi Mustika dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2017/03/resep-tumis-sawi-hijau-tofu-telor-dewi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.