Resep Sayur Bobor Kangkung (Loncom) 1 oleh Nenik'Kitchen
Berikut ini resep cara membuat Sayur Bobor Kangkung (Loncom) 1. Resep Sayur Bobor Kangkung (Loncom) 1 yang dishare oleh Nenik'Kitchen bisa jadi .
Resep Sayur Bobor Kangkung (Loncom) 1
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 Ikat Kangkung, siangi (iris kasar atau petik sesuai selera)
- 1 bonggol Jagung, potong sesuai selera atau di sisir,
- 1 liter Santan (bisa kental atau encer),
- 3 cm Lengkuas, geprek,
- 2 lembar Daun salam,
- secukupnya Tempe semangit (Tempe bosok), **setengah di haluskan yang setengah lagi di biarkan utuh**,
- secukupnya Minyak goreng (untuk menumis),
- 2 lembar Daun jeruk purut,
- secukupnya Garam,
- secukupnya Gula,
- secukupnya Penyedap rasa (jika suka),
- BUMBU DI HALUSKAN :
- 4 siung Bawang putih,
- 1 sdt Ketumbar butiran,
- 2 Kemiri,
- 2 cm Kencur,
Langkah
Persiapkan semua bahan**. Panaskan minyak goreng, tumis bumbu halus, lengkuas, daun salam, daun jeruk purut, sisa tempe semangit utuhan, hingga tercium harum dengan api kecil,
Setelah itu masukkan Santan. Aduk-aduk. Tunggu sampai santan mulai mendidih, barulah masukkan jagung, kangkung. Aduk kembali (jaga santan agar tidak pecah dengan aduk diamkan, aduk diamkan). **masak dengan api sedang**,
Kemudian masukkan garam, gula, penyedap rasa (jika suka),
Nah Cicipi rasanya. Tunggu hingga semua bahan matang. Matikan api. Sajikan dengan di temani bakwan, ento-ento/mendol, krupuk, sambel, dll :) . Selesai.
Itulah tadi Resep Sayur Bobor Kangkung (Loncom) 1, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Sayur Bobor Kangkung (Loncom) 1 diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur Bobor Kangkung (Loncom) 1 Dari Nenik'Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur Bobor Kangkung (Loncom) 1 Dari Nenik'Kitchen dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/12/resep-sayur-bobor-kangkung-loncom-1.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.