Resep Rendang #kitaberbagi oleh farah r fachsan
Dibawah ini adalah resep Rendang #kitaberbagi. Resep Rendang #kitaberbagi yang dibuat oleh farah r fachsan bisa menjadi .
Resep Rendang #kitaberbagi
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg daging sapi
- 300 gr kentang kecil
- 4 lembar daun jeruk purut
- 1 lembar daun kunyit
- 1,5 kg santan kental
- secukupnya Garam
- Secukupnya Minyak untuk menumis
- 2 sdm minyak kelapa sangrai
- Bumbu halus:
- 150 gr cabe merah keriting
- 100 gr rawit
- 2 ruas jahe
- 2 ruas lengkuas
- 2 batang sereh bagian putih dicincang
- 2 sdm ketumbar
Langkah
-
Siapkan minyak dan bubuk kelapa dengan menyangrai kelapa hingga berwarrna coklat kemudian giling hingga halus dan mengeluarkan minyak sisihkan
-
Blender semua bumbu halus
-
Tumis bumbu halus,minyak kelapa sangrai dan daun jeruk daun kunyit hingga harum kemudian tuang santan kental masak hingga mendidih...(biar ga keciprat bumbu liat triknya hehehe aneh yaaa)
-
Jika sudah agak menyusut masuk kan daging dan aduk terus
-
Terus aduk agar bagian bawah ga gosong
-
Randang siap di santap
Demikianlah tadi Resep Rendang #kitaberbagi, Semoga anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Rendang #kitaberbagi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rendang #kitaberbagi - farah r fachsan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Rendang #kitaberbagi - farah r fachsan dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/12/resep-rendang-kitaberbagi-farah-r.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.