Resep nasi tim ayam tahu no kaldu oleh Tristyana Januar Pratiwi
Berikut ini adalah cara memasak nasi tim ayam tahu no kaldu. Resep nasi tim ayam tahu no kaldu yang ditulis Tristyana Januar Pratiwi cukup untuk 1 porsi.
Resep nasi tim ayam tahu no kaldu
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 1 genggam beras
- 300 ml air
- 50 gr dada ayam fillet potong dadu kecil2
- 2 biji tahu kotak kecil potong kecil2
- 2 siung bawang putih cincang
- secukupnya garam
- secukupnya kecap manis
- secukupnya gula
- secukupnya saus tiram/saus teriyaki(bisa di skip)
- topping :
- edamame
- bawang goreng
Langkah
-
Masak dalam dandang 1 genggam beras yg diberi 200ml air di dalam wadah stainless/wadah tahan panas selama 30 min
-
Tumis bawang putih dengan sedikit minyak sampai harum lalu masukkan ayam dan tahu masak hingga setengah matang
-
Tambahkan 100ml air, garam, gula, kecap manis, saos tiram/teriyaki masak hingga matang dan air meresap setengahnya (bila air sudah terserap keseluruhan tambahkan air dan bumbu2 sampai air masih tersisa separuh)
-
Taruh tumisan didalam mangkuk lalu tambahkan nasi yang sudah matang tunggu sampai agak dingin lalu balik diatas piring
-
Beri hiasan kacang edamame dan taburi bawang goreng diatasnya
Demikianlah Resep nasi tim ayam tahu no kaldu, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep nasi tim ayam tahu no kaldu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep nasi tim ayam tahu no kaldu By Tristyana Januar Pratiwi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep nasi tim ayam tahu no kaldu By Tristyana Januar Pratiwi dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/12/resep-nasi-tim-ayam-tahu-no-kaldu-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.