Resep Nasi goreng udang Oleh Angita

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nasi goreng udang Oleh Angita
  • Resep Nasi goreng udang oleh Angita

    Inilah resep memasak Nasi goreng udang. Resep Nasi goreng udang yang dishare oleh Angita dapat disajikan .



    resep makanan Nasi goreng udang


    Resep Nasi goreng udang


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 porsi nasi dewasa
    2. 2 sdm margarin
    3. 6 siung bawang merah,cuci
    4. 4 siung bawang putih,cuci
    5. 2 butir kemiri
    6. 2 cabe rawit (sesuai selera), potong2 besar
    7. 1/4 bombay ukuran besar, potong lalu cuci
    8. 1/4 sdt lada putih bubuk
    9. Sedikit garam
    10. 6 ekor udang kupas, potong masing-masing 3 bagian
    11. 1 butir telur
    12. 1/4 sdt kaldu jamur (optional)

    Langkah

    1. Uleg bawang merah putih kemiri, garam dan lada.

    2. Siapkan wajan. Beri margarin, tumis bumbu halus bersama bombay dan cabai. Lalu masukkan udang.

    3. Bila sdh harum masukkan telur, diorak arik hingga matang lalu masukkan nasi, aduk2 hingga tercampur rata. Taburi dgn kaldu jamur.

    4. Cicipi rasanya hingga sesuai selera

    5. Tips: ketika mencampur nasi, matikan api, hal itu mempermudah proses mencampur trlebih lagi bila nasi semalam agak keras, saya mencampur sambil menekan2 menggunakan sendok sayur, jd lbh cepat dan tercampur rata. Bila sdh tercampur baru hidupkan apinya lagi. Jd nasi goreng tdk gosong/menggumpal krn terlalu lama diaduk2. Sy lihat tips ini di acara “Mr.Baek Homefood Rescue” TvN.




    Demikianlah tadi Resep Nasi goreng udang, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Nasi goreng udang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi goreng udang Oleh Angita diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Nasi goreng udang Oleh Angita dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/12/resep-nasi-goreng-udang-oleh-angita.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.