Resep Mi Instan Goreng jawa Nyemek oleh Ika Eviani
Berikut ini resep memasak Mi Instan Goreng jawa Nyemek. Resep Mi Instan Goreng jawa Nyemek yang dishare oleh Ika Eviani bisa menjadi .
Resep Mi Instan Goreng jawa Nyemek
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 bungkus mi instan goreng (merk terserah)
- 1 butir telur
- 1 Siung bawang putih
- 1/2 siung bawang bombay
- 1-2 sdm kecap manis
- 250-300 ml air
- 1 batang seledri dan daun bawang
- Beberapa lembar daun kol
- 1/2 butir tomat
Langkah
-
Rajang halus bawang bombay,daun seledri dan daun bawang
-
Keprek bawang putih dan cincang halus,
-
Potong tomat dan kol
-
Tumis bawang bombay hingga layu dan harum baru masukkan bawang putih tumis hingga harum
-
Tambahkan air biarkan mendidih,baru masukkan mi Instan,kol dan telur
-
Setelah mi agak empuk masukkan bumbu mi instan tambahkan kecap test rasa
-
Masukkan daun bawang,seledri dan tomat
-
Matikan kompor,sajikan di piring taburi bawang goreng dan cabe rawit
-
Mudah dan enak
-
Saya gak pke garam tpi klo suka asin boleh tambah garam,sayur bisa ganti sawi,atau pokcoy
-
Bisa tambahin ayam,sosis atau baso
Demikianlah tadi Resep Mi Instan Goreng jawa Nyemek, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Mi Instan Goreng jawa Nyemek diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mi Instan Goreng jawa Nyemek Dari Ika Eviani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mi Instan Goreng jawa Nyemek Dari Ika Eviani dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/12/resep-mi-instan-goreng-jawa-nyemek-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.