Resep Mangut Ikan Pindang Maknyuusss oleh Retno Kusumaningtyas
Inilah resep masakan Mangut Ikan Pindang Maknyuusss. Resep Mangut Ikan Pindang Maknyuusss yang dibuat oleh Retno Kusumaningtyas dapat disajikan 4 porsi.
Resep Mangut Ikan Pindang Maknyuusss
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 10 ekor ikan (bisa ikan pindang, ikan cue, ikan asap, dsb)
- 10 buah cabe rawit
- 7 buah cabe ijo, iris serong
- 2 lembar daun salam
- 3 lembar daun jeruk, buang tulang daun
- 1 buah tomat, potong
- 2 buah belimbing wuluh (sy skip krn gak ada stok), potong memanjang
- 1 ruas laos, geprek
- 1 blok kecil gula merah, sisir
- 200 ml santan
- 250 ml air
- Haluskan :
- 3 siung bawang putih
- 5 siung bawang merah
- 1 ruas kunyit, bakar dl
- 2 cm jahe
- 1 ruas kencur
- 5 buah cabe merah
- 2 butir kemiri
- 1 sdt ketumbar
- Secukupnya garam
- penyedap rasa
- kemangi
Langkah
Siapkan bahan dan bumbu
Tumis bumbu yang dihaluskan hingga harum, lalu masukan cabe ijo, cabe rawit, laos, daun salam, daun jeruk, dan tomat.
Masukan ikan pindang, gula merah, belimbing wuluh dan air. Masak beberapa saat.
Tambahkan santan. Aduk rata perlahan. Masak hingga bumbu meresap dan air mengental. Terakhir masukan garam, penyedap rasa, dan kemangi. Sy suka pake kemangi yg byk biar wangi. Aduk sebentar. Tes rasa. Sajikan.
Selesai masak sy langsung laperrr.....makan dengan nasi panas makin maknyuusss yahhh
Itulah Resep Mangut Ikan Pindang Maknyuusss, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Mangut Ikan Pindang Maknyuusss diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mangut Ikan Pindang Maknyuusss Karya Retno Kusumaningtyas diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mangut Ikan Pindang Maknyuusss Karya Retno Kusumaningtyas dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/12/resep-mangut-ikan-pindang-maknyuusss.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.