Resep Tempe Gembos Mendoan oleh Ish Kitchen
Berikut ini adalah resep memasak Tempe Gembos Mendoan. Resep Tempe Gembos Mendoan yang ditulis Ish Kitchen bisa jadi 18pcs.
Resep Tempe Gembos Mendoan
Porsi: 18pcs
Bahan-bahan
- Tempe gembos 3 lonjor kecil
- 100 gr tepung terigu
- 1 bungkus tepung Kobe Super Crispy
- 1 btg daun bawang pre
- 1 sdt ketumbar bubuk
- 1 sdt kunyit bubuk
- secukupnya Garam
Langkah
-
Potong tempe gembos sesuai ukuran yg di suka.
-
Campurkan dlm satu wadah : tepung terigu, tepung kobe, daun bawang pre yg sudah di iris tipis, ketumbar, kunyit dan garam. Tambahkan air sampai adonan tercampur rata (adonan sedikit kental, agar lbh nempel ke tempenya)
-
Panaskan minyak goreng.
-
Celupkan tempe satu persatu kedalan adonan lalu goreng hingga matang.
-
Sajikan hangat2 dg cabe hijau atau di cocol dg saus sambal. Yg pasti uenyaaaakkkk dan crispy tpi lembut di dlam.
-
Selamat mencoba
Demikianlah tadi Resep Tempe Gembos Mendoan, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Tempe Gembos Mendoan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tempe Gembos Mendoan Dari Ish Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tempe Gembos Mendoan Dari Ish Kitchen dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/11/resep-tempe-gembos-mendoan-dari-ish.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.