Resep Kentang telur balado oleh Yuntafiul Alfian
Berikut ini adalah cara membuat Kentang telur balado. Resep Kentang telur balado yang ditulis Yuntafiul Alfian bisa jadi .
Resep Kentang telur balado
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg kentang
- 3 buah telur
- Minyak
- Air
- Bumbu halus:
- 6 bawang merah
- 4 bawang putih
- 9 cabai rawit
- 15 cabai merah
- 2 buah tomat
- Pelengkap
- 3 untai daun jeruk
- Secukupnya garam
- Secukupnya gula
- Secukupnya penyedap
Langkah
-
Kupas kentang dan potong dadu, beri garam pada rendaman air kentang, lalu cuci dan goreng hingga kecoklatan
-
Rebus telur hingga matang
-
Haluskan bumbu, lalu tumis bersamaan dengan daun jeruk dengan api kecil hingga tercium harum
-
Masukkan kentang dan telur yg sudah dimasak sebelumnya
-
Tambahkan gula garam penyedap secukupnya
-
Ungkep sebentar hingga bumbu meresap
-
Koreksi rasa, jika sudah sesuai angkat dan hidangkan
-
Enak dimakan pake nasi anget dan krupuk hehe
Itulah Resep Kentang telur balado, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Kentang telur balado diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kentang telur balado - Yuntafiul Alfian diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kentang telur balado - Yuntafiul Alfian dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/11/resep-kentang-telur-balado-yuntafiul.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.