Resep Dadar jagung praktis nikmat oleh siti muryani
Inilah resep masakan Dadar jagung praktis nikmat. Resep Dadar jagung praktis nikmat yang dishare oleh siti muryani bisa jadi 30 biji.
Resep Dadar jagung praktis nikmat
Porsi: 30 biji
Bahan-bahan
- 5 buah jagung manis
- 5 sdm tepung terigu
- 1 sdteh bumbu ayam goreng sajiku
- 1 sdteh garam
- 1 sdteh ketumbar bubuk
- 1/2 sdteh lada bubuk
- 1 butir telur
- bumbu rajang:
- 1 btg bawang pre
- 2 btg seledri
Langkah
-
Sisir jagung manis,separo diuleg..Campur semua bahan dan bumbu...
-
Sampai adonan seperti ini..ini tanpa air
-
Goreng..cetak...satu sendok tiap dadar..goreng hingga kecoklatan..
-
Matang..angkat..tiriskan..dan siap disajikan..
-
Goreng secukupnya saja..sisa adonan bisa disimpan di kulkas..butuh baru nggoreng..siip..praktiss..nikmattt..
Itulah Resep Dadar jagung praktis nikmat, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Dadar jagung praktis nikmat diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Dadar jagung praktis nikmat Karya siti muryani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Dadar jagung praktis nikmat Karya siti muryani dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/09/resep-dadar-jagung-praktis-nikmat-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.