Resep Cireng Nasi Oleh Nila Iswahyudi

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cireng Nasi Oleh Nila Iswahyudi
  • Resep Cireng Nasi oleh Nila Iswahyudi

    Berikut ini cara memasak Cireng Nasi. Resep Cireng Nasi yang dishare oleh Nila Iswahyudi dapat disajikan .



    bahan dan cara membuat Cireng Nasi


    Resep Cireng Nasi


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 400 gr nasi,uleg sebentar
    2. 9 sdm tepung tapioka
    3. 3 batang daun bawang,iris halus
    4. 1 sdt kaldu bubuk
    5. 1 sdt lada bubuk
    6. Secukupnya air mendidih
    7. Bumbu Halus :
    8. 6 siung bawang putih
    9. 1 sdt ketumbar
    10. 3 buah cabai rawit/sesuai selera
    11. 1 sdt garam

    Langkah

    1. Campur dan aduk rata semua bahan,kecuali air..

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Lalu masukkan air mendidih sedikit demi sedikit terus aduk dengan sendok(adonan lembek berat ya..bukan encer..)koreksi rasa

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Ambil per sendok lalu bulatkan dan pipihkan/bentuk sesui selera(kalau tangan lengket bisa di taburi tapioka/maizena)

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Goreng cireng hingga keemasan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Siap sajikan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah tadi Resep Cireng Nasi, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Cireng Nasi diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cireng Nasi Oleh Nila Iswahyudi diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Cireng Nasi Oleh Nila Iswahyudi dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/07/resep-cireng-nasi-oleh-nila-iswahyudi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.