Resep Ceker setan Malang oleh Hillda pravitha
Dibawah ini adalah resep cara membuat Ceker setan Malang. Resep Ceker setan Malang yang dibuat oleh Hillda pravitha cukup untuk 6 porsi.
Resep Ceker setan Malang
Porsi: 6 porsi
Bahan-bahan
- 10 pcs Ceker ayam
- 1/2 kg Dada /sayap ayam (campur)
- 1 ikat Daun kemangi
- 3 pcs Daun Jeruk
- 1 pcs santan (sun kara)
- saos tomat
- saos sambal
- 5 pcs cabe merah (sesuai selera)
- 15 pcs cabe rawit (sesuai selera)
- 6 siung Bawang Merah
- 3 siung Bawang Putih
- 1 pcs tomat segar
- secukupnya garam
- penyedap rasa
Langkah
Rebus ceker ayam / sayap / Dada ayam, bisa menggunakan alat presto (berhubung saya tidak punya alat presto ya direbus biasa). sampai empuk lalu sisihkan.
Haluskan untuk bumbu halus ( bawang merah, bawang putih, tomat, cabe merah, cabe rawit. tambah garam Dan penyedap rasa secukupnya.
Panaskan penggorengan, Tumis bumbu halus sampai wangi. masukkan ceker / Dada ayam / sayap. tambahkan air secukupnya Dan tambahkan santan pelan-pelan. Dan aduk merata. tambahkan daun kemangi secukupnya sesuai selera.
Tambahkan saos sambal Dan saos tomat, apabila masih kurang pedas. tambahkan sedikit penyedap rasa. aduk sampai merata. Dan makanan siap dihidangkan.
Itulah Resep Ceker setan Malang, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ceker setan Malang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ceker setan Malang Dari Hillda pravitha diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ceker setan Malang Dari Hillda pravitha dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/07/resep-ceker-setan-malang-dari-hillda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.