Resep Ayam bumbu tomat kuah kecap tanpa msg oleh Dhiela
Dibawah ini adalah resep cara membuat Ayam bumbu tomat kuah kecap tanpa msg. Resep Ayam bumbu tomat kuah kecap tanpa msg yang ditulis Dhiela bisa disajikan .
Resep Ayam bumbu tomat kuah kecap tanpa msg
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 buah paha ayam
- Bumbu
- ?? 2 buah tomat
- ??? 5 buah cabai rawit pedas
- Duo bawang (bawang merah & bawang putih)
- Minyak sedikit untuk menumis
- Air
- Kecap
- Garam
- 1 lembar daun salam
- secukupnya Lengkuas
Langkah
-
Cuci ayam hingga bersih, Haluskan semua bumbu kecuali daun, bisa di Blender maupun di ulek.
-
Panaskan minyak, masukkan bumbu yang sudah halus. Dan daun salam
-
Masukkan ayam, aduk aduk kemudian tambahkan air, tutup dengan tutup panci agar panas merata dan ayam matang, jika air sedikit menyusut, masukkan kecap aduk aduk lagi dan tutup kembali, sering di buka yaaa karena takut gosong dan selalu di aduk aduk biar bumbu tercampur merata, tes rasa jika masih kurang bisa tambah gula dan garam, jika sudah matang bisa di angkat dan siap di hidangkan dengan nasi hangat
Demikianlah Resep Ayam bumbu tomat kuah kecap tanpa msg, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ayam bumbu tomat kuah kecap tanpa msg diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam bumbu tomat kuah kecap tanpa msg Oleh Dhiela diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam bumbu tomat kuah kecap tanpa msg Oleh Dhiela dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/07/resep-ayam-bumbu-tomat-kuah-kecap-tanpa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.