Resep Tumis Kucai Tauge Tahu oleh yovira nasution
Dibawah ini adalah resep memasak Tumis Kucai Tauge Tahu. Resep Tumis Kucai Tauge Tahu yang ditulis yovira nasution bisa jadi .
Resep Tumis Kucai Tauge Tahu
Porsi:
Bahan-bahan
- 100 gr kucai (saya beli 1 bgks 2rb)
- 1 petak tahu, potong dadu, goreng sebentar
- 100 gr tauge, buang buntut
- 3 bh cabe merah, iris
- 5 bh cabe rawit
- 1 sdm kecap asin
- 1 sdt minyak wijen
- 2 bh bawang merah, iris
- 2 bh bawang putih, iris
- 1 sdm cabe giling (g pake jg ngpp)
- secukupnya garam, gula dan merica
Langkah
-
Tumis bawang2an sampai harum, masukkan cabe, aduk rata, tambahkan garam, gula dan merica, beri sedikit air
-
Masukkan kucai dan tauge, tambahkan lagi sedikit air agar tidak cepat gosong
-
Tambahkan kecap asin dan minyak wijen, aduk rata lagi, masukkan tahu, biarkan mendidih
-
Aduk rata lagi, koreksi rasa, jika pas, angkat dan hidangkan
-
Ps : bisa tambahkan udang basah, dimasukkan setelah bawang2an, saya kmrn wkt mau masak ini di tukang ikan langganan udang lg kosong
Demikianlah Resep Tumis Kucai Tauge Tahu, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Tumis Kucai Tauge Tahu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis Kucai Tauge Tahu Karya yovira nasution diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tumis Kucai Tauge Tahu Karya yovira nasution dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/06/resep-tumis-kucai-tauge-tahu-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.