Resep Tahu lada cabe garam oleh syerlitha ys
Dibawah ini adalah resep Tahu lada cabe garam. Resep Tahu lada cabe garam yang dishare oleh syerlitha ys bisa disajikan 1-5 orang.
Resep Tahu lada cabe garam
Porsi: 1-5 orang
Bahan-bahan
- 5 buah tahu kuning bole tahu cina
- 1/2 sdt garam
- 50 gram tepung terigu
- 50 gram tepung beras
- 3 siung bawang putih cacah halus (ulek juga bisa)
- 1 siung bawang bombay
- 5 siung cabe domba (cabe merah)
- 1 batang Daun bawang
- 1/2 sdt merica bubuk
- 1/2 sachet kaldu bubuk
- sesuai selera Cabe hijau keriting
Langkah
-
Potong kotak tahu atau sesuai selera
-
Bumbui dengan garam dan bawang putih yang sudah di cacah halus. Diamkan 10 menit dalam lemari es
-
Campurkan tepung terigu, tepung beras yang sudah di campur tadi, merica, garam dan penyedap, gulingkan tahu kedalam tepung terigu hingga tertutup rata
-
Panaskan minyak goreng secukupnya, goreng tahu hingga matang dan kering (gunakann api besar jika ingin kering)
-
Panaskan sedikit minya untuk menumis atau margarin kemudian tumis bawang putih,cabe rawit,daun bawang,bawang bombay,merica, garam aduk rata
-
Masukan tahu bersama tumisan sebentar saja atau jika lebih suka yang kering, setelah bumbu matang dan rasa pas, taburkan di atas tahu
-
Angkat dan sajikan ??
Itulah Resep Tahu lada cabe garam, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Tahu lada cabe garam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tahu lada cabe garam Karya syerlitha ys diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tahu lada cabe garam Karya syerlitha ys dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/06/resep-tahu-lada-cabe-garam-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.