Resep Kimchi Pizza oleh Trans Wahyuni
Inilah cara memasak Kimchi Pizza. Resep Kimchi Pizza yang ditulis Trans Wahyuni bisa disajikan 2 porsi.
Resep Kimchi Pizza
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 1 lembar Kulit Pizza
- 1/4 cangkir Kimchi
- 3 buah Jamur Kancing (Champignon, Portabello)
- secukupnya Keju Cheddar
- 1 buah Sosis Sapi
Langkah
-
Rentangkan kulit Pizza menutupi seluruh permukaan piring tahan panas atau loyang Pizza atau loyang buat panggang roti.
-
Tambahkan Topping. Pada lapisan pertama, tambahakan Kimchi yang sudah dipotong potong. Ratakan.Tambahkan Jamur kancing lalu taburi Keju parut. Lipat bagian pinggirannya dengan mengisi Potongan Sosis didalamnya.Jadi pinggirannya berisi Sosis sapi.
-
Panggang pada suhu 190°C ± 20 menit. Awasi tingkat kematangannya. Bila Keju sudah meleleh dan pinggirannya sudah Kuning kecoklatan. Angkat dan sajikan.
Demikianlah tadi Resep Kimchi Pizza, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kimchi Pizza diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kimchi Pizza Kiriman dari Trans Wahyuni diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kimchi Pizza Kiriman dari Trans Wahyuni dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/06/resep-kimchi-pizza-kiriman-dari-trans.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.