Resep Kerapu Asam Manis Pedas oleh yenny pangestuty
Berikut ini cara membuat Kerapu Asam Manis Pedas. Resep Kerapu Asam Manis Pedas yang dishare oleh yenny pangestuty bisa disajikan .
Resep Kerapu Asam Manis Pedas
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ekor ikan kerapu, bersihkan. Lalu goreng
- 1/2 buah nenas, potong-potong
- 1 buah paprika hijau ukuran kecil, potong-potong
- 1 ons kacang kapri, bersihkan
- I buah wortel, potong korek api
- 1 batang daun bawang, potong korek api
- 1 buah bawang bombay, iris kasar
- 2 siung bawang putih, keprek
- 3 cm jahe, keprek
- 1 sdt tepung maizena, larutkan. Untuk mengentalkan
- 1 sdm saus tiram
- 1 sdt kecap inggris
- 1 sdm saus sambal
- 1 sdm saus tomat
- 1 sdm saus asam manis botolan
- secukupnya Garam, gula, air dan merica
- Bahan yang diblender halus:
- 2 buah tomat yg sudah direbus
- 5 buah cabe merah keriting
Langkah
-
Tumis bawang bombay, bawang putih dan jahe sampai harum. Tambahkan bahan yang sudah diblender halus.
-
Masukkan saus sambal, saus tomat, saus tiram, kecap inggris dan saus asam manis. Aduk rata, lalu masukkan air secukupnya.
-
Tambahkan garam, gula dan merica. Koreksi rasa, masak sampai mendidih.
-
Kemudian tambahkan wortel, kacang kapri, paprika dan nenas. Aduk rata. Terakhir tambahkan larutan maizena. Aduk rata.
-
Tata ikan kerapu yang sudah digoreng sebelumnya. Lalu siramkan saus asam manis pedas yang sudah matang keatasnya. Sajikan.
-
Masukan
Itulah tadi Resep Kerapu Asam Manis Pedas, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kerapu Asam Manis Pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kerapu Asam Manis Pedas Kiriman dari yenny pangestuty diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kerapu Asam Manis Pedas Kiriman dari yenny pangestuty dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/06/resep-kerapu-asam-manis-pedas-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.