Resep Martabak Manis topping Mesis dengan Teplon ala Sinta oleh sinta ksm
Berikut ini adalah resep memasak Martabak Manis topping Mesis dengan Teplon ala Sinta. Resep Martabak Manis topping Mesis dengan Teplon ala Sinta yang dishare oleh sinta ksm dapat disajikan 6 porsi.
Resep Martabak Manis topping Mesis dengan Teplon ala Sinta
Porsi: 6 porsi
Bahan-bahan
- 250 gram tepung
- 1 butir telur
- 1 gelas susu cair (saya pakai indomilk)
- 1/2 sdt garam
- 1 sachet vanili
- 1 sdt soda kue (saya pakai merk buterfly)
- 4 sdm gula pasir
- Topping : blue band, gula, dan mesis
Langkah
-
Campurkan tepung, telur, vanili, gula, dan susu cair. Lalu mixer kurang lebih 5 menit. Setelah itu tunggu adonan selama 1 jam
-
Setelah satu jam, campurkan soda kue ke dalam adonan tadi dan mixer selama 2 menit.
-
Lalu siapkan teplon dan tunggu sampai panas
-
Masukan adonan secukupnya kedalam teplon, lalu geser geser ke pinggir teplon
-
Setelah setengah matang, taburkan gula diatasnya.
-
Setelah warna pinggir martabak berwarna kecoklatan angkat dan beri mentega dan mesis
Demikianlah tadi Resep Martabak Manis topping Mesis dengan Teplon ala Sinta, Semoga anda menyukainya.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Martabak Manis topping Mesis dengan Teplon ala Sinta diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Martabak Manis topping Mesis dengan Teplon ala Sinta Oleh sinta ksm diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Martabak Manis topping Mesis dengan Teplon ala Sinta Oleh sinta ksm dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/05/resep-martabak-manis-topping-mesis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.