Resep Kue Cantik Manis Keto oleh Sukmasari
Berikut ini adalah resep Kue Cantik Manis Keto. Resep Kue Cantik Manis Keto yang dishare oleh Sukmasari cukup untuk .
Resep Kue Cantik Manis Keto
Porsi:
Bahan-bahan
- Bagian hijau :
- 4 kotak santan kara @200 ml
- 1 bks agar2 plain
- 6 kuning telur, 3 putih telur
- 7 bungkus Diabetasol
- 7 sdm Tepung Keto
- 3 sdm butter cairkan
- 5 lembar daun pandan blender peras airnya
- 1/2 sdt garam himalayah
- Bagian putih :
- 100 gram santan
- 3 putel sisanya
- secukupnya garam himalayah
Langkah
Campur semua bahan bagian hijau. Agar mulus adonannya saring
Bagian putih : kocok putel lalu masukkan dantan dan garam campur hingga rata
Kukus bagian hijau di tempat2 cetakan kecil atau langsung yg gede, 3/4 matang bisa taro bagian putihnya... kukus hingga matang jangan terlalu malam mengukus krn adonan bisa merekah.
Jika sudah matang anhkat dan dinginkan... lebih enak dinikmati saat dingin
Demikianlah tadi Resep Kue Cantik Manis Keto, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Kue Cantik Manis Keto diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue Cantik Manis Keto Oleh Sukmasari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue Cantik Manis Keto Oleh Sukmasari dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/05/resep-kue-cantik-manis-keto-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.