Resep Pisang aroma minimanis oleh Lis Lisnawati
Berikut ini cara membuat Pisang aroma minimanis. Resep Pisang aroma minimanis yang dishare oleh Lis Lisnawati dapat disajikan 3 porsi.
Resep Pisang aroma minimanis
Porsi: 3 porsi
Bahan-bahan
- 2 buah pisang nangka besar
- 12 lembar kulit lumpia
- secukupnya selai nanas
- secukupnya gula pasir
- secukupnya minyak goreng
Langkah
-
Belah pisang menjadi dua bagian lalu potong kecil,sepotong pisang menjadi 3 potong jadi untuk pisang yang besar satu pisang menjadi 12 potong kecil
-
Ambil 1 lembar kulit lumpia,potong menjadi 2 bagian,jadi 12 lembar kulit lumpia menjadi 24 lembar
-
Ambil pisang taruh pada kulit lumpia tambahkan sedikit selai nanas dipinggir kiri dan sejumput gula pasir di dipinggir kanan(ato bebas dipinggir mana juga,lalu gulung rapi,lakukan hingga bahan habis.
-
Panaskan minyak,goreng dengan api kecil hingga kuning kecoklatan,hidangkan
Demikianlah tadi Resep Pisang aroma minimanis, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Pisang aroma minimanis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pisang aroma minimanis By Lis Lisnawati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pisang aroma minimanis By Lis Lisnawati dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/04/resep-pisang-aroma-minimanis-by-lis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.