Resep Bola-bola daging keju oleh Husna Arifah
Berikut ini adalah cara membuat Bola-bola daging keju. Resep Bola-bola daging keju yang ditulis Husna Arifah cukup untuk .
Resep Bola-bola daging keju
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr daging sapi giling
- 1 buah wortel sedang
- 1/2 kuntum brokoli
- 3 butir kentang ukuran sedang
- 100 gr gandum
- 5 sdm tepung tapioka
- Minyak goreng
- 250 gr tepung roti
- 1 batang keju cheddar
- 2 butir telur
- Bahan halus:
- 4 siung bawang putih
- 1/2 sdt merica
- Sedikit pala (optional)
- secukupnya Garam
Langkah
-
Kupas kentang, cuci sayuran, potong
-
Kukus sayuran hingga matang
-
Haluskan bumbu halus
-
Campur daging giling dg bumbu dan sayuran kukus plus kentang dihaluskan dulu
-
Tambahkan tepung gandum dan tapioka
-
Boleh kasih telur kalo kurang encer
-
Potong dadu keju lalu isikan ditengah daging (bentuk bulat)
-
Baluri telur kocok gulung ke tepung roti
-
Goreng dg api sedang sampai kecoklatan.
-
Simpan d kulkas jika sudah dingin.
Itulah Resep Bola-bola daging keju, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Bola-bola daging keju diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bola-bola daging keju Dari Husna Arifah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bola-bola daging keju Dari Husna Arifah dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/04/resep-bola-bola-daging-keju-dari-husna.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.