Resep Nasi goreng hitam Kiriman dari Putri

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nasi goreng hitam Kiriman dari Putri
  • Resep Nasi goreng hitam oleh Putri

    Inilah resep cara membuat Nasi goreng hitam. Resep Nasi goreng hitam yang dishare oleh Putri bisa menjadi .



    cara membuat Nasi goreng hitam


    Resep Nasi goreng hitam


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 8 ekor cumi segar
    2. 2 piring nasi
    3. 1 genggam kubis yg sudah di iris tipis (bisa di ganti sayur)
    4. 5 bawang merah
    5. 3 bawang putih
    6. 7 cabe (sesuai selera)

    Langkah

    1. Rebus cumi dgn sedikit air, di campur dgn bawang putih geprek dan sejumput garam. Lalu angkat dan potong2. Sertakan tinta cuminya

    2. Cincang halus bawang putih dan bawang merah

    3. Panaskan minyak. Masukkan bawang merah, bawang putih serta cabe.

    4. Masukkan kubis. Lalu masukkan cumi yg sudah di potong2 beserta tintanya. Aduk hingga harum

    5. Masukkan garam dan gula. Aduk sebentar. Lalu masukkan nasi.

    6. Aduk hingga rata. Hingga nasi berubah hitam secara rata

    7. Nasgor hitam siap di hidangkan.

    8. Bisa di tambah dgn telur atau beri hiasan mentimun dan tomat.

    9. Selamat mencoba ??????




    Demikianlah Resep Nasi goreng hitam, Semoga anda menyukainya.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Nasi goreng hitam diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi goreng hitam Kiriman dari Putri diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Nasi goreng hitam Kiriman dari Putri dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/03/resep-nasi-goreng-hitam-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.