Resep Kue Lumpang (Kue Ijo) oleh Aidi Styleshop
Berikut ini resep memasak Kue Lumpang (Kue Ijo). Resep Kue Lumpang (Kue Ijo) yang dishare oleh Aidi Styleshop bisa menjadi 4 porsi.
Resep Kue Lumpang (Kue Ijo)
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 150 gr tepung tapioca
- 50 gr tepung Beras
- 150 gram gula pasir
- 1 sdm pasta daun pandan
- 300-350 ml santan
- 1/2 buah kelapa, parut bagian putihnya kukus dg sedikit garam
Langkah
-
Blender semua bahan menjadi satu.
-
Olesi cetakan kue lumpang dg sedikit minyak
-
Tuang adonan ke cetakan. Kukus selama 20 menit hingga matang.
-
Keluarkan dari cetakan, beri taburan kelapa parut, sajikan.
Demikianlah Resep Kue Lumpang (Kue Ijo), Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Kue Lumpang (Kue Ijo) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue Lumpang (Kue Ijo) Karya Aidi Styleshop diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue Lumpang (Kue Ijo) Karya Aidi Styleshop dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/03/resep-kue-lumpang-kue-ijo-karya-aidi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.