Resep Garang Asem Ikan Patin oleh Saeli Fudhia
Berikut ini adalah resep memasak Garang Asem Ikan Patin. Resep Garang Asem Ikan Patin yang ditulis Saeli Fudhia dapat disajikan .
Resep Garang Asem Ikan Patin
Porsi:
Bahan-bahan
- 5 buah potongan ikan patin
- 1 buah jeruk nipis, ambil airnya
- ?? Bumbu Halus:
- 4 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 1 buah kemiri
- 4 buah cabai merah
- seujung jari kunyit
- 3 sachet asam jawa kemasan
- ?? Bumbu Lain:
- 1 btg serai, memarkan
- 2 lbr daun salam
- secukupnya lengkuas, memarkan
- 1 1/2 sdm gula merah
- secukupnya garam & penyedap
- secukupnya daun kemangi
- 25 buah cabai rawit hijau, biarkan utuh
- 500 ml air
- 3 sdm minyak sayur
Langkah
-
Cuci bersih ikan patin dan lumuri dengan jair eruk nipis. Sisihkan
-
Panaskan minyak goreng dan tumis bumbu halus hingga wangi
-
Tambahkan serai, lengkuas, dan daun salam kemudian tumis lagi sebentar
-
Masukkan air dan gula, garam serta penyedap. Aduk2
-
Masukkan ikan patin dan tunggu hingga ikan matang sempurna
-
Terakhir tambahkan daun kemangi dan cabai rawit utuh, kemudian test rasa
-
Garang asem ikan patin siap dinikmati ??
Demikianlah Resep Garang Asem Ikan Patin, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Garang Asem Ikan Patin diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Garang Asem Ikan Patin Kiriman dari Saeli Fudhia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Garang Asem Ikan Patin Kiriman dari Saeli Fudhia dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/03/resep-garang-asem-ikan-patin-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.