Resep Brownies Panggang oleh Eka Prasetyaningtyas
Inilah cara memasak Brownies Panggang. Resep Brownies Panggang yang dishare oleh Eka Prasetyaningtyas bisa disajikan .
Resep Brownies Panggang
Porsi:
Bahan-bahan
- 150 gram dark chocolate
- 50 gram mentega
- 40 ml minyak goreng
- 2 butir telur
- 150 gram gula halus
- 100 gram tepung terigu
- 35 gram coklat bubuk
- Toping : Keju dan chocohip
Langkah
-
Lelehkan dark chocolate, mentega dan minyak sayur dgn di tim
-
Kocok telur dan gula halus menggunakan whisk sampai gula larut.
-
Masukan lelehan coklat, aduk smp rata
-
Masukan tepung dan coklat bubuk yg sudah disaring, aduk samapi tercampur rata.
-
Adonan ini sangat kental dan berat
-
Beri toping diatasnya
-
Panggang dalam oven yg sudah dipanaskan terlebih dahulu. Tempatkan pada rak bagian tengah.
-
Ini tadi pake suhu 150 selama 35 menit...tp telalu kering. Jd lebih baik disesuaikan dgn oven masing2 ya...pake cara tes tusuk aja.
-
Selamat mencoba semoga chewy brownisnya. Harusnya seperti ini ya
Demikianlah tadi Resep Brownies Panggang, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Brownies Panggang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Brownies Panggang Oleh Eka Prasetyaningtyas diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Brownies Panggang Oleh Eka Prasetyaningtyas dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/03/resep-brownies-panggang-oleh-eka.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.