Resep Silky Puding Puyo Dari Dhy

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Silky Puding Puyo Dari Dhy
  • Resep Silky Puding Puyo oleh Dhy

    Inilah resep masakan Silky Puding Puyo. Resep Silky Puding Puyo yang dishare oleh Dhy bisa jadi .



    bahan dan cara membuat Silky Puding Puyo


    Resep Silky Puding Puyo


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 bks nutrijel plain leci/kelapa muda
    2. 1 kaleng skm
    3. 1 sdm maizena (larutkan dgn air secukupnya)
    4. 1500 ml air
    5. Secukupnya garam
    6. Sesuai selera perasa sbg pewarna (dhy : pop ice strawberry)

    Langkah

    1. Dalam panci, masukan air dan susu aduk rata. Lalu masukan bubuk agar2 juga maizena & garam, aduk rata. Bagi dalam 2 wadah.

    2. Masak agar2 dengan api kecil sampai mendidih dan terus di aduk2, matikan. Ini utk yg putih dulu ya, tunggu sampai uap panas berkurang, masukan 1/2 pada wadah, tunggu sampai mulai mengeras. Lalu masak kembali utk yg ke 2 warna merah. Lakukan hal sama, beri perasa/pewarna merah na, timpa di atas puding putih.

    3. Setelah benar2 dingin, masukan ke dalam kulkas. Nikmati dingin lebih enak??

    4. Lumer2 di mulut dan creamyyy bgt??

    5. Eemmesss liat na??

    6. Merdeka ????

    7. Note : Di cicip rasa na, jika kurang manis bisa di tambah gula secukupnya. Karna lain merk susu kemanisan na juga berbeda. Klo saya pas, g tambah gula lagi, jadi sesuaikan selera saja ya.




    Itulah Resep Silky Puding Puyo, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Silky Puding Puyo diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Silky Puding Puyo Dari Dhy diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Silky Puding Puyo Dari Dhy dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/02/resep-silky-puding-puyo-dari-dhy.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.