Resep Kentang Tumis Ayam Sayur oleh Indah Lie
Berikut ini resep cara membuat Kentang Tumis Ayam Sayur. Resep Kentang Tumis Ayam Sayur yang ditulis Indah Lie cukup untuk 1 porsi.
Resep Kentang Tumis Ayam Sayur
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 1 buah Kentang
- 50 gram Ayam fillet
- 1/4 batang Wortel
- 3 lembar Sawi Putih
- 2 sendok makan Kecap Asin
- 1/2 sendok teh Merica
- 1/2 sendok teh Gula Pasir
- 1 sendok makan Angciu
- 1/2 sendok teh Garam
- 100 ml Air
- 1/2 batang Daun Bawang
- 1 siung Bawang Putih
Langkah
-
Potong kotak-kotak kentang kemudian iris halus wortel, potong ayam bentuk kotak dan iris tipis sawi putih
-
Cincang kasar bawang putih kemudian tumis sampai harum.
Masukkan ayam dan tumis setengah matang. -
Masukkan kentang, wortel dan semua bumbu, lalu masukkan air dan masak sampai air berkurang dan kentang wortel lunak.
-
Jika kentang sudah lunak lalu tambahkan sawi putih ke dalam tumisan. Masak sampai sawi putih matang. Tambahkan air jika terlalu kering.
-
Iris tipis daun bawang kemudian tambahkan kedalam masakan. Masak sebentar lalu angkat dan sajikan.
Demikianlah tadi Resep Kentang Tumis Ayam Sayur, Semoga anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Kentang Tumis Ayam Sayur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kentang Tumis Ayam Sayur Dari Indah Lie diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kentang Tumis Ayam Sayur Dari Indah Lie dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/02/resep-kentang-tumis-ayam-sayur-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.