Resep Ikan patin kuah pedas Karya malaya

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ikan patin kuah pedas Karya malaya
  • Resep Ikan patin kuah pedas oleh malaya

    Berikut ini resep memasak Ikan patin kuah pedas. Resep Ikan patin kuah pedas yang ditulis malaya bisa disajikan .



    bahan dan cara membuat Ikan patin kuah pedas


    Resep Ikan patin kuah pedas


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 ekor ikan patin ukuran sedang
    2. 4 lbr daun salam
    3. 3 lbr daun jeruk
    4. 2 cm lengkuas digeprek
    5. 2 buah tomat iris2
    6. Bumbu Halus :
    7. 5 siung bawang merah
    8. 2 siung bawang putih
    9. 1 sdt ketumbar
    10. 3 butir kemiri
    11. 1 cm jahe
    12. 1 cm kencur
    13. 10 buah cabai merah (sesuai selera)
    14. secukupnya garam,gula pasir & lada

    Langkah

    1. Potong2 ikan patin menjadi beberapa bagian sesuai selera,cuci bersih lalu tiriskan

    2. Tumis bumbu halus sampai harum,kemudian masukkan lengkuas,daun salam,daun jeruk.

    3. Masukkan ikan patin yg sudah dicuci,aduk sebentar kemudian tambahkan air sampai ikan terendam

    4. Masukkan sejumput gula pasir & penyedap.tunggu sampai mendidih & ikan berubah warna(sudah matang)

    5. Masukkan potongan tomat,tunggu sebentar sampai tomat layu

    6. Ikan patin kuah pedas siap dihidangkan




    Itulah Resep Ikan patin kuah pedas, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Ikan patin kuah pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ikan patin kuah pedas Karya malaya diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Ikan patin kuah pedas Karya malaya dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/02/resep-ikan-patin-kuah-pedas-karya-malaya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.