Resep Sup Jamur Taamdang oleh Leony Agmanda
Dibawah ini adalah resep memasak Sup Jamur Taamdang. Resep Sup Jamur Taamdang yang dibuat oleh Leony Agmanda bisa disajikan 6 porsi.
Resep Sup Jamur Taamdang
Porsi: 6 porsi
Bahan-bahan
- 200 gram Jamur kancing segar
- 3 buah Jamur sitake
- 150 gram Daging ayam potong kecil kecil
- 8 buah Udang segar , Cuci bersih bagian kepala
- 2 buah Tahu putih
- 9 lembar Sawi putih
- 3 batang Daun bawang
- 3 cm Laos
- 2 batang Sere
- 3 helai Daun jeruk
- 5 siung Bawang putih haluskan
- 1 sendok teh Merica hitam
- 5 sendok teh Saus tiram
- 5 sendok makan Soy sauce
- 13 gram Penyedap rasa
- secukupnya Garam
- 1 sendok makan Gula pasir
- 1 buah Jeruk nipis
- 2 butir Kuning telur kocok
- 1,5 liter Air
- 2 sendok makan Minyak wijen
- 3 sendok makan Minyak u/ menumis
- 3 sendok makan tp. maizena dilarutkan dengan air
Langkah
Siapkan bahan-bahannya terlebih dahulu. Sudah dibersihkan dan dipotong. sesuai selera
Tumis bawang putih bersama lada hitam. Tambahkan sere dan daun jeruk purut. Tumis hingga harum.
Masukkan daging ayam, air dan semua bahan (kecuali udang dan sayur)
Tambahkan kocokan telur saat semua telah mendidih, dan larutan maizena dengan air. Aduk cepat.
Tambahkan bumbu pelenbgkap, Potongan daun bawang dan perbaiki rasanya.
Tara...
Siap disantap selagi hangat
Demikianlah Resep Sup Jamur Taamdang, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sup Jamur Taamdang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup Jamur Taamdang - Leony Agmanda diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sup Jamur Taamdang - Leony Agmanda dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/01/resep-sup-jamur-taamdang-leony-agmanda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.