Resep Schootel pisang panggang Karya Inung Kartika

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Schootel pisang panggang Karya Inung Kartika
  • Resep Schootel pisang panggang oleh Inung Kartika

    Berikut ini adalah resep Schootel pisang panggang. Resep Schootel pisang panggang yang dishare oleh Inung Kartika bisa menjadi .



    cara membuat Schootel pisang panggang


    Resep Schootel pisang panggang


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 4 sdm terigu serba guna
    2. 2 sdm gula pasir
    3. 2 sdm gula palm (bs diskip gunakan gula pasir semua)
    4. 2 sdm keju parmesan bubuk (bs diganti keju cheddar parut)
    5. 250 ml susu full cream
    6. 5 buah pisang kepok ukuran kecil
    7. 4 sdm oatmeal (bs diskip)
    8. 2 sdm butter (margarine)
    9. secukupnya kismis
    10. sejumput garam

    Langkah

    1. Kupas pisang,potong2 lalu lumatkan kasar dgn garpu tdk perlu smp halus bunda.

    2. Tuang susu full cream ke dlm pisang lumat,campur keju parmesan bubuk,duo gula,garam,butter,oatmeal Dan tepung terigu aduk rata.

    3. Tuang adonan ke dlm ramekin lalu hias dgn kismis Dan keju parut.

    4. Panggang hingga matang lakukan test tusuk ya bunda. Bs jg dikukus ooohh. Harumnya hmmmmm




    Itulah tadi Resep Schootel pisang panggang, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Schootel pisang panggang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Schootel pisang panggang Karya Inung Kartika diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Schootel pisang panggang Karya Inung Kartika dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/01/resep-schootel-pisang-panggang-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.