Resep Sambel Goreng Cecek Kentang oleh Laksa Vidya
Berikut ini adalah resep masakan Sambel Goreng Cecek Kentang. Resep Sambel Goreng Cecek Kentang yang ditulis Laksa Vidya bisa disajikan .
Resep Sambel Goreng Cecek Kentang
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ons cecek
- 1/4 kg kentang potong kotak goreng
- 1/2 ons cabe merah
- 10 buah cabe rawit
- 4 btr bawang merah
- 3 butir bawang putih
- 1 sdt ebi
- 2 buah kemiri
- 1 buah sunkara kecil
- garam, gula jawa, gula pasir
- 2 lbr daun salam, seruas lengkuas
- Minyak goreng utk menumis bumbu
- Bawang goreng utk taburan
Langkah
-
Rebus cabe, bawang putih, bawang merah, ebi & kemiri sampai cabe empuk, haluskan/blender.
-
Masak bumbu halus sampai airnya asat, beri minyak goreng tumis sebentar bersama salam & lengkuas.
-
Masukkan cecek, aduk2 masukkan air kira2 500ml.
-
Masak cecek sampai agak lembek, masukkan kentang goreng.
-
Masukkan garam, gula jawa, gula pasir, masak sampai agak kental kemudian tambahkan sunkara/santan.
-
Masak sampai kuah agak menyusut/kental, angkat & sajikan dengan taburan bawang goreng.
Itulah Resep Sambel Goreng Cecek Kentang, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sambel Goreng Cecek Kentang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambel Goreng Cecek Kentang Oleh Laksa Vidya diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sambel Goreng Cecek Kentang Oleh Laksa Vidya dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2016/01/resep-sambel-goreng-cecek-kentang-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.