Resep Sop Kembang Tahu Jamur Kuping oleh Ocha
Berikut ini adalah resep cara membuat Sop Kembang Tahu Jamur Kuping. Resep Sop Kembang Tahu Jamur Kuping yang dibuat oleh Ocha dapat disajikan 5 porsi.
Resep Sop Kembang Tahu Jamur Kuping
Porsi: 5 porsi
Bahan-bahan
- 1 bks Kembang tahu gunting2 (cap sendok garpu)
- 5 buah Wortel potong2
- 10 btr Telor puyuh (ayam/udang jg enak)
- 50 gr Jamur kuping iris kasar
- 4 btr Baput, haluskan
- 1 lt Air unt kuah
- Minyak unt menumis
- Garam
- Totole
- Lada bubuk
- Kaldu instant
Langkah
-
1 jam sebelum masak kembang tahu d rendam air dulu yaa biar lemes..jgn lupa telor puyuhnya d rebus terus d kupas kulitnya hehee
-
Siapkan panci, kasih minyak unt menumis baput. Setelah baput harum masukan 1lt air
-
Setelah air mendidih masukan wortel, kembang tahu & telor puyuh. Tambahkan garam, totole, lada, kaldu instant lalu koreksi rasa
-
Siap makan enakkk..??????
Demikianlah tadi Resep Sop Kembang Tahu Jamur Kuping, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Sop Kembang Tahu Jamur Kuping diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sop Kembang Tahu Jamur Kuping Oleh Ocha diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sop Kembang Tahu Jamur Kuping Oleh Ocha dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/12/resep-sop-kembang-tahu-jamur-kuping.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.