Resep Fried-Noodlefu (Tahu-Mie Goreng Cocol Kecap) oleh Dwis Riyuka
Berikut ini adalah resep memasak Fried-Noodlefu (Tahu-Mie Goreng Cocol Kecap). Resep Fried-Noodlefu (Tahu-Mie Goreng Cocol Kecap) yang ditulis Dwis Riyuka dapat disajikan 10 porsi.
Resep Fried-Noodlefu (Tahu-Mie Goreng Cocol Kecap)
Porsi: 10 porsi
Bahan-bahan
- 1 bungkus Indomie goreng
- 5 kotak Tahu
- 1 butir Telur
- 1 sendok Tepung serbaguna
- 1 tangkai Seledri (atau daun bawang)
- 2 sdm Garam
- 1 sdt Lada bubuk
- 4 Bawang merah
- 3 siung Bawang putih
- 1/2 Bawang bombay, dicincang
- secukupnya Kecap
- 2 Cabai merah
- Minyak goreng
Langkah
-
Rebus mie setengah matang. Tiriskan dan bilas (buang air rebusannya untuk meminimalisir zat karsinogenik pada mie instan). Lalu rebus lagi dengan air baru sampai matang. Sisihkan.
NB: bumbu mie bisa dicampurkan atau tidak, sesuai selera sih, tapi biar jadi menu yang (agak) sehat saya sarankan nggak usah aja. -
Haluskan bawang merah, bawang putih, lada/merica, garam. Sementara itu, tumis bawang bombay yang telah dicincang.
-
Hancurkan tahu di dalam wadah. Lalu campur dengan tumisan bombay dan bumbu halus.
-
Campurkan indomie goreng dan irisan seledri. Tambahkan sebutir telur dan tepung kocok hingga merata.
-
Bentuk oval memanjang, lalu goreng hingga berwarna kecoklatan.
-
Hidangkan bersama sambal kecap (kecap + irisan cabai rawit + sebagian tumis bombay).
Demikianlah Resep Fried-Noodlefu (Tahu-Mie Goreng Cocol Kecap), Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Fried-Noodlefu (Tahu-Mie Goreng Cocol Kecap) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Fried-Noodlefu (Tahu-Mie Goreng Cocol Kecap) Karya Dwis Riyuka diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Fried-Noodlefu (Tahu-Mie Goreng Cocol Kecap) Karya Dwis Riyuka dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/11/resep-fried-noodlefu-tahu-mie-goreng.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.