Resep Sup krim jagung manis oleh fita rakhman
Dibawah ini adalah cara memasak Sup krim jagung manis. Resep Sup krim jagung manis yang ditulis fita rakhman bisa jadi .
Resep Sup krim jagung manis
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 ons ayam fillet
- 3 buah jagung manis disisir
- 2 buah wortel kupas dan iris kotak kecil
- 4 sdm tepung terigu
- 1 sachet susu bubuk dancow
- 1 butir telur kocok lepas
- 2 siung bawang putih cacah
- 1 siung bawang bombay
- lada
- gula
- garam
- mentega untuk menumis
Langkah
-
Rebus ayam fillet sampai masak, sisihkan air kaldunya dan suwir suwir daging ayamnya, sisihkan
-
Tumis bawang putih dan bawang bombay dengan mentega, tunggu sampai layu dan harum
-
Masukkan kaldu ayam [saya gunakan kurleb 1 ltr kaldu] ke dalam tumisan kemudian tambahkan ayam suwir, wortel dan jagung sisir tunggu sampai mendidih
-
Cairkan susu bubuk dengan segelas air dan aduk hingga tercampur masukkan ke dlm sup
-
Tambahkan lada, gula dan garam.koreksi rasa dan terakhir masukkan tepung terigu yang telah dicairkan, tunggu hingga mendidih
-
Kocokan telur masukkan dan hmmmm.....sub krim dah jadi...selamat menikmati dan gak kalah sama yang beli
Demikianlah tadi Resep Sup krim jagung manis, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sup krim jagung manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup krim jagung manis Dari fita rakhman diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sup krim jagung manis Dari fita rakhman dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/10/resep-sup-krim-jagung-manis-dari-fita.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.