Resep Semur ayam kampung kentang oleh Risa Nurlita E.S
Inilah resep cara membuat Semur ayam kampung kentang. Resep Semur ayam kampung kentang yang ditulis Risa Nurlita E.S bisa menjadi 1 porsi.
Resep Semur ayam kampung kentang
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 1 ayam kampung uk kecil
- 2 buah kentang
- 1 buah tomat
- Secukupnya daun bawang
- 2 sdm kecap manis
- 250 ml air
- 7 siung bawang putih
- 2 siung bawang merah
- Secukupnya jahe
- 1/2 sdt gula merah
- 1 sdm gula pasir
- 1 sdt garam
- Secukupnya lada
- Secukupnya kaldu ayam
Langkah
Langkah awal,cuci ayamnya sampai bersih
Blender bawang putih,bawang merah,jahe sampai semua halus gunakan sedikit air.
Kemudian,tumis bumbu halus tadi hingga bewarna sedikit keemasan dan wangi.
Setelah berubah warna dan wangi masukkan ayam kampungnya,aduk merata hingga mengenai semua bagian ayam,jika sudah, tambahkan 250 ml air,kecap manis,gula merah,garam,gula,lada dan kaldu ayam.
Sambil menunggu ayamnya lembut dan bumbu meresap,diwajan lain goreng kentangnya yaa...????
Terakhir,masukkan kentang yg telah digoreng kedalam semur ayam.
Percantik dengan tomat dan daun bawang,selamat mencoba.
Demikianlah tadi Resep Semur ayam kampung kentang, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Semur ayam kampung kentang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Semur ayam kampung kentang Oleh Risa Nurlita E.S diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Semur ayam kampung kentang Oleh Risa Nurlita E.S dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/10/resep-semur-ayam-kampung-kentang-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.