Resep Pepaya muda+Telor+ tahu kuah santan oleh Ririn Istiani
Berikut ini resep Pepaya muda+Telor+ tahu kuah santan. Resep Pepaya muda+Telor+ tahu kuah santan yang ditulis Ririn Istiani cukup untuk .
Resep Pepaya muda+Telor+ tahu kuah santan
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 buah pepaya uk sedang yg masih buda
- 5 buah telor ayam rebus
- 1 bks tahu cokelat (isi 6)
- Bumbu Halus ::
- 5 buah bawang merah
- 3 buah bawang putih
- Kemiri
- Kunyit
- Ketumbar
- 2 cabai merah besar
- 4 buah cabai merah keriting
- Bumbu Tambahan ::
- Salam
- Daun jeruk
- Sereh
- Lengkuas
- Gula
- Garam
- Kaldu bubuk
- Santan
- Air
- Minyak
Langkah
-
Kupas dan iris2 halus pepaya /di serut, cuci bersih dan tiriskan, cuci tahu dan tiriskan
-
Rebus telur lalu kupas kulitnya dan sisihkan
-
Panaskan minyak lalu tumis bumbu halus, salam, daun jeruk, sereh dan lengkuas tumis sampai matang dan wangi
-
Kemudian masukan air dan santan masak sampai mendidih lalu masukan pepaya, masak smp pepaya empuk
-
Lalu masukan telur rebus dan tahu, gula, garam, kaldu bubuk masak smp bumbu meresap
-
Cek rasa lalu siap sajikan
-
Semoga bermanfaat buat teman2 ????
Demikianlah Resep Pepaya muda+Telor+ tahu kuah santan, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Pepaya muda+Telor+ tahu kuah santan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pepaya muda+Telor+ tahu kuah santan Oleh Ririn Istiani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pepaya muda+Telor+ tahu kuah santan Oleh Ririn Istiani dengan alamat Url: https://lindawati-mtsn.blogspot.com/2015/10/resep-pepaya-mudatelor-tahu-kuah-santan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.